Jumat, 02 November 2012

Review Movie:The Cabin In The Woods

Curt (Chris Hemsworth), Jules (Anna Hutchison),Marty (Fran Kranz),Holden (Jesse Williams), dan Dana (Kristen Connolly), pergi menuju hutan untuk berlibur dan mereka menginap di Cabin milik sepupu Curt yang menyeramkan, dan entah kenapa mereka betah di cabin yang berada di tengah hutan yang mengerikan dan janggal. Ternyata, dibalik semua itu ada orang yang telah merencanakan sesuatu di cabin itu yang membuat ke lima anak muda itu mati. Dan sepertinya mereka belum mencurigai sesuatu yang aneh tentang tempat itu, dan di bawah cabin itu terdapat sebuah organisasi yang akan membunuh anak-anak muda itu dengan monster monster yang akan di lepas dan membunuh kelima anak-anak itu sesuka hati. Ternyata bukan hanya di U.S.A saja organisasi itu diadakan tetapi di Japan dan negara lainnya selain indonesia.
 http://www.geeksofdoom.com/GoD/img/2012/10/2012-10-23-cabin_woods.jpeg
   Dan tentu saja U.S.A selalu menang dan negara lainnya Failed karna monster nya di bunuh oleh orang yang harus di bunuh oleh monster itu, saat mereka berpesta ria di cabin itu. Tiba-tiba, pintu ruang bawah tanah terbuka dan mereka semua memasuki ruangan itu, di ruangan itu terdapat banyak benda yang untuk membangkitkan monster itu dan akhirnya Dana membaca buku harian milik Patience Buckner(Jodelle Ferland),  dan membuat keluarga Buckner yang sudah meninggal bangkit lagi dan menyerang mereka berlima sehingga mereka semua kewalahan dan satu per satu mati. Disini Curt sudah mulai Heroik dan menyelamatkan teman-temannya. apakah mereka akan selamat?
http://www.thehillnews.org/wp-content/uploads/2012/04/the-cabin-in-the-woods-pic05.jpg
Film ini lumayan membuat bulu kuduk saya berdiri dan membuat saya tegang serta mual-mual karna eneg hii.... awalnya ku kira ini tentang pembunuh psikopat yang meneror para anak muda ini ternyata bukan. Malah monster yang keluar dan menyerang ke-lima anak muda ini. Film ini membuat saya gemas karna Buckner Family tidak mati-mati huft..... dan mungkin anak-anak dibawah 17 tahun ENGGAK BOLEH! nonton film ini #lha aku dibawah 17 tahun loch. Bukan karna monster yang menyeramkan ya memang monster  nya gak pantas diliat anak kecil karna akan membuat anak-anak akan mimpi buruk dan paranoid, tetapi karna ada adegan Diatas 17 tahun bro! No child kalau lagi nonton film ini ok.

http://screencrave.com/wp-content/uploads/2012/04/the-cabin-in-the-woods-final-scare-la-4-2-12.jpg
Awalnya ku kira yang Heroik itu Curt dan Curt akan hidup tetapi ternyata tidak seperti dugaanku Dana lah sang Hero nya. dan Bagaimana dengan curt? jangan tanya saya lihat saja film nya ok pokok nya film ini membuat penonton tegang loh...

Ranting: 9,5/10